Hari Ini Cuaca Jakarta Barat, Selatan dan Timur Hujan Deras

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Gaes, bagi warga Jakarta sebaiknya hari ini Jumat 14 Januari 2022 tak usah kemana-mana. Selain menghindari penyebaran varian Omicron yang semakin bertambah kasusnya, wilayah DKI Jakarta akan mengalami hujan deras.

Menurut prakiraan BMKG cuaca Jakarta dan sekitarnya, Jumat 14 Januari 2022  sepanjang siang hampir wilayah DKI Jakarta akan terjadi hujan ringan hingga hingga hujan lebat

Selain itu, BMKG juga mengeluarkan peringatan dini potensi hujan dengan kilat/petir dan angin kencang di Jakarta Barat. Termasuk wilayah Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur pada siang hingga sore hari

Rata-rata suhu udara di Jakarta yakni minimum 22 derajat celcius, sedangkan tertinggi 29 derajat celcius.

Kelembaban udara di Jakarta dan Kepulauan Seribu berkisar antara 75 dan 95 persen.

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pelantikan dan Pengukuhan 27 Pejabat Tinggi Pratama Lingkup Pemprov NTT

Mata Indonesia, Kupang - Sebanyak 27 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Lingkup Pemerintah Provinsi NTT dilantik dan dikukuhkan oleh Penjabat...
- Advertisement -

Baca berita yang ini