Makanan Ini Jadi Terasa Enak Berkat Tambahan Taro, Kamu Wajib Coba

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Gaes, bagi para pecinta kuliner pasti kamu pernah dengar hidangan dengan tambahan rasa taro.  Taro merupakan salah satu bahan makanan yang populer beberapa tahun terakhir ini karna warnanya ungu dan rasaya manis. Sebagian orang mengira taro terbuat dari ubi ungu.

Padahal taro terbuat dari talas. Ada beragam jenis talas, namun talas pandan merupakan jenis talas yang biasa digunakan sebagai salah satu campuran makanan, khususnya untuk minuman. Talas pandan berwarna ungu dan memiliki aroma seperti daun pandan. Meskipun warnanya sama, taro memiliki rasa yang cenderung lebih manis dengan sedikit rasa kacang.

Selain rasanya yang unik, nutrisi yang terkandung didalamnya lebih tinggi dibandingkan dengan kentang dan ubi loh. Alhasil, beberapa makanan ini dikreasikan dengan tambahan taro sehingga menambah cita rasa tampilan unik dari makanan ini. (Mutiara Putri Kinasih)

Berikut tampilan makanan yang dikreasikan dengan tambahan taro :

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Upaya Berantas Paham Radikalisme dan Terorisme, Aparat Keamanan Berhasil Tangkap 7 Teroris di Sulteng

Aparat keamanan Republik Indonesia (RI) terus berupaya untuk memberantas penyebaran paham radikalisme dan terorisme di Tanah Air. Upaya tersebut...
- Advertisement -

Baca berita yang ini