Suci

Gibran Bakal Jadi Pembuka Sampaikan Visi Misi di Debat Cawapres Besok

MATA INDONESIA, JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU RI) telah menetapkan calon wakil presiden (Cawapres) penampil pembuka penyampaian visi-misi program pada debat Pilpres 2024, Jumat 22 Desember 2023 besok. Cawapres itu adalah Gibran Rakabuming Raka, paslon nomor urut 2. Ketua...

Generasi Milenial Harus Melek Politik dan Teknologi Lihat Track Record Ganjar-Mahfud

MATA INDONESIA, JAKARTA - Acara Focus Group Discussion (FGD) dengan Tema "Generasi Milenial Harus Melek Politik dan Melek Teknologi" digelar di Simpink Cafe, Pulau Kelapa, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara, pada Minggu 22 Oktober 2023. Kegiatan tersebut membahas siapa sosok...

Daftar Pilpres ke KPU RI, Ganjar-Mahfud Serahkan Visi Misi Program Bentuk Barcode

MATA INDONESIA, JAKARTA - Ganjar Pranowo dan Mahfud MD menyerahkan telah menyerahkan dokumen persyaratan Pemilihan Presiden (Pilpres) kepada KPU RI, Kamis 19 Oktober 2023. Ganjar-Mahfud tiba di KPU setelah berangkat bersama pawai para relawan dari Tugu Proklamasi, Menteng, Jakarta. Ganjar-Mahfud di KPU disertai oleh...

Pasangan AMIN Resmi Daftar Pilpres ke KPU

MATA INDONESIA, JAKARTA - Pasangan bakal Calon Presiden Anies Baswedan dan bakal Calon Wakil Presiden Muhaimin Iskandar resmi mendaftar ke KPU hari ini, Kamis 19 Oktober 2023. Pasangan AMIN ini mendatangi KPU RI dengan melakukan konvoi menggunakan beberapa mobil...

Bara Baja: Ganjar Adalah Sosok Yang Mengedepankan Kebhinekaan Dalam Kontestasi Pemilu 2024 

MATA INDONESIA, JAKARTA - Relawan Ganjar Pranowo dan Kader PDIP mengadakan FGD di Caffe Waris Jl. Taman Matraman Timur, Pegangsaan, Kec Menteng, Jakarta Pusat, pada Selasa (17/10/2023). Hadir di FGD tersebut sebagai Narasumber diantaranya Sekjen Bara Baja Achmad Zaenal...

KPU Terima Surat Pemberitahuan Rencana Pendaftaran Anies-Cak Imin

MATA INDONESIA, JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menerima surat pemberitahuan rencana pendaftaran dari pasangan bakal calon presiden Anies Baswedan dan bakal calon wakil presiden Muhaimin Iskandar atau Cak Imin (AMIN) pada Kamis 14 Oktober 2023 sore....

Kereta Cepat Whoosh Terintegrasi Transjakarta, Ini Rutenya!

MATA INDONESIA, JAKARTA - PT Transjakarta telah melakukan uji coba rute baru Transjakarta menuju Stasiun Halim Jakarta. Ini dilakukan untuk memberi kemudahan bagi calon penumpang Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) Whoosh. Uji coba rute baru Transjakarta menuju Stasiun Halim dengan rute...

Ditinggal Jungmin, NCT New Team Debut Dengan 6 Member

MATA INDONESIA, JAKARTA - SM Entertainment mengumumkan bahwa Jungmin disebutkan batal debut bersama NCT NEW TEAM karena masalah kesehatan. Hal tersebut disampaikan melalui akun resmi SM Entertainment pada Senin 2 Oktober 2023. Dalam pernyataannya, SM Entertainment mengungkapkan Jungmin sedang mengalami...

Uji Coba KA Cepat Jakarta-Bandung Dibuka Gratis, Begini Caranya!

MATA INDONESIA, JAKARTA - Masyarakat umum dapat mengikuti kegiatan uji coba operasional kereta api cepat (KA Cepat) secara gratis. Masyarakat dapat merasakan pengalaman menggunakan kereta api dengan kecepatan tinggi hingga 350 km per jam. "Kegiatan uji coba KA Cepat tidak...

Jelang Idul Adha, Dinas KPKP DKI Pantau Ketat Hewan Kurban yang Masuk ke Jakarta

MATA INDONESIA, JAKARTA - Jelang perayaan Idhul Adha 1444H, Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian (KPKP) DKI Jakarta terus memonitor kondisi hewan kurban. Penyebaran wabah penyakit hewan di Indonesia patut diwaspadai menjelang Idul Adha. Kepala Dinas KPKP DKI Jakarta Suharini...

About Me

5294 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

28 Pemain Dipanggil STY untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 Menghadapi Vietnam

Mata Indonesia - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, telah mengumumkan skuad untuk pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Vietnam. Dengan 28 pemain dipanggil, termasuk 13 pemain yang bermain di luar negeri, harapan untuk prestasi besar di pentas internasional semakin menguat. 
- Advertisement -spot_img