one

Ini Salah Kaprah Soal Dinosaurus

MATA INDONESIA, LONDON – Kemunculan film Jurassic Park pada tahun 1993 silam menarik banyak sekali minat orang-orang terhadap Dinosaurus. Film itu memberikan gambaran mengenai kehidupan reptile purba tersebut. Namun tidak semua yang ada di dalam Film itu benar adanya. Tahukah...

Teleskop Webb Dipercaya dapat Menemukan Tanda Kehidupan di Planet Lain

MATA INDONESIA, NEW YORK  – Teleskop Hubble sangat berpengaruh dalam perkembangan ilmu astronomi. Namun, teleskop tersebut sudah beroperasi selama 3 dekade. NASA pun sudah membuat teleskop baru yang siap untuk menggantikan Teleskop Hubble. Namanya Teleskop Webb Dengan bentuk yang lebih...

Berusia Pendek, Tutankhamun Firaun Mesir yang Paling Terkenal

MATA INDONESIA, KAIRO – Nebkheperure Tutankhamun, atau yang dikenal sebagai Tutankhamun, adalah salah satu Firaun Mesir dari Dinasti ke-18 Mesir. Tutankhamun memerintah di era Kerajaan Baru Mesir selama 11 tahun, terhitung sejak tahun 1333 SM - 1324 SM. Mengenai kisah...

Mengenang 99 Tahun Penemuan Makam Firaun Tutankhamun, Benarkah Memiliki Kutukan?

MATA INDONESIA, KAIRO – Pada 26 November 1922 dunia gempar dengan penemuan makam Firaun Tutankhamun, oleh dua pria berkebangsaan Inggris, Horward Carter dan Lord Carnarvon. Keduanya menjadi orang pertama yang berhasil masuk ke dalam makam Firaun Tutankhamun, yang terkubur lebih dari...

Siapa yang Menemukan Selandia Baru?

MATA INDONESIA, WELLINGTON - Siapa sebenarnya yang menemukan Selandia Baru? Benarkah Abel Tasman, warga Belanda yang namanya kemudian menjadi nama pulau? Setelah berabad-abad, dominasi sejarah berasal dari pandangan orang-orang Eropa. Sehingga tidak mengherankan jika butuh waktu lama untuk mengganti perspektif...

Hanya Gandhi yang Bisa Mempersatukan Umat Hindu dan Islam di India

MATA INDONESIA, NEW DEHLI – Pertentangan umat Islam dan Hindu di India sepertinya tak pernah reda. Negara ini pecah terbagi menjadi India, Pakistan dan Banglades karena persoalan agama. Hingga sekarang masalah utama di India adalah belum bisa mendamaikan warganya yang...

Tragedi Kawin Kontrak, Gadis Cianjur Disiram Air Keras oleh Suaminya dari Arab

MATA INDONESIA, CIANJUR – Seorang gadis cantik, Sarah Sesa, berusia 21 tahun asal Cianjur meninggal dunia setelah suaminya menyiram air keras ke tubuhnya. Kasus ini terjadi pada Sabtu, 20 November 2021 waktu dini hari. Usai mendapat penganiayaan, Sarah sempat ke...

Persephone Rizvi, Gadis Asal Inggris: Islam Menyelamatkan Hidup Saya

MATA INDONESIA, LONDON – Agama memang membawa suatu perubahan dan ketentraman bagi umat manusia, khususnya lagi bagi orang yang benar-benar mendalaminya. Persephone Rizvi. Gadis mualaf asal Inggris yang dulunya gemar mabuk-mabukan mengungkapkan bagaimana Islam menyelamatkan hidupnya. Awalnya Rizvi menganut agama...

Ancaman ke Indonesia, Omicron Varian Baru Covid-19 yang Kelima

MATA INDONESIA, JAKARTA - Tak henti-hentinya virus Corona bermutasi. Kali ini muncul varian baru yang siap mengancam dunia. Namanya Omicron. WHO mengumumkan temuan ini pada Jumat 26 November 2021. Dan asal varian ini dari negara-negara Afrika, khususnya Botswana. Alarm dunia...

100 Juta Dosis Vaksin Covid-19 di Dunia Kedaluarsa

MATA INDONESIA, JAKARTA - Saat ini ada kesenjangan akses terhadap vaksin yang masih lebar. Sekitar 7,6 miliar dosis vaksin telah disuntikan. Untuk itu, Presiden Joko Widodo mengajak para pemimpin negara Asia dan Eropa bersatu dalam menghadapi pandemi Covid-19. ''(Sebanyak) 64,99 persen...

About Me

6601 KIRIMAN
4 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Program AMANAH Kembangkan SDM Muda Kelola Potensi Kekayaan Aceh

Program Aneuk Muda Aceh Unggul dan Hebat (AMANAH) mampu mengembangkan kualitas sumber daya manusia (SDM) muda di Tanah Rencong...
- Advertisement -spot_img